
Buntut Pendaki Brasil Tewas di Rinjani, Anggota DPR: Pendamping Tidak Boleh Meninggalkan Sendirian
Anggota DPR Yoyok Riyo Sudibyo berharap agar pemandu atau tour guide tidak meninggalkan wisatawan saat mendampingi mereka di destinasi wisata ekstrem.